Tips Menikmati Kegiatan Outdoor Kegiatan di alam terbuka atau outdoor semakin digemari saat ini. Mulai dari keluarga, komunitas, organisasi hingga perusahaan yang melibatkan peserta kegiatan dalam jumlah besar. Kegiatan outdoor juga sudah menjadi agenda rutin sekolah, sebagai sarana pendidikan di luar sekolah sekaligus untuk mendekatkan anak-anak kepada alam. Saat menggelar atau mengikuti kegiatan outdoor, kita […]