Tag Archives: Kali Kuning Park

Kali Kuning Park, Spot Foto Cantik Background Merapi

kali kuning park 03

Kali Kuning Park terletak di Desa Ngrangkah, Umbulharjo, Cangkringan, Sleman. Tempat tersebut bisa menjadi salah satu wisata alternatif yang bisa dikunjungi bersama teman, keluarga, dan pasangan. Resmi dibuka pada bulan Februari 2017, tempat ini menawarkan beragam spot foto instagramable berbentuk flora dan fauna dan panorama alam yang indah. Pemandangan Bukit Plangan dengan rimbunnya tumbuhan hijau akan terlihat di […]

Chat via Whatsapp